Cari Blog Ini

Rabu, 09 September 2020

PT KONTAK PERKASA FUTURES | Peneliti Ciptakan Game Boy Tanpa Baterai




PT KONTAK PERKASA FUTURES SURABAYA
- Game Boy original memiliki daya tahan baterai yang cukup kuat. Dengan empat baterai jenis AA pengguna dapat memainkan game seperti Tetris dan Super Mario Land selama sekitar 10 hingga 15 jam.
Sebuah tim peneliti yang terdiri dari ilmuwan komputer dari Northwestern University di Illinois dan Delft University of Technology di Belanda telah mengembangkan Game Boy tiruan yang tidak menggunakan baterai sama sekali.

Dilansir dari Engadget, Rabu (9/9/2020) game ini dinamai 'Engage' yang mengandalkan energi sinar matahari sebagai sumber daya utamanya. Di mana panel suryanya terpasang pada bagian depan perangkat, dan jika tombol kontrol ditekan maka akan membantu menghasilkan daya tambahan.

Untuk memainkan Engage, perangkat dapat bertahan selama 10 detik dan dapat pulih kembali dalam waktu kurang dari 1 detik dengan menekan tombol.

Meski demikian pengguna masih dapat bermain karena dapat menyimpan data status sistem ke memori yang memungkinkan pengguna dapat melanjutkan tempat di mana permainan tersebut berhenti.

Meski masih belum sempurna dan kurang ideal untuk ukuran game, namun peneliti ingin membuktikan lewat Engage di mana saat mereka memulai membuat Game Boy bahwa membuat perangkat interaktif yang tidak membutuhkan baterai dapat dilakukan dan mereka tahu apa yang mereka buat barulah langkah pertama.

"Ini tidak mungkin terjadi bahkan empat atau lima tahun yang lalu," Josiah Hester, salah satu ilmuwan komputer yang mengerjakan proyek tersebut, mengatakan kepada CNET.

Setelah mempresentasikan temuan mereka di konferensi UbiComp pada 15 September, tim Engage berencana untuk terus mengerjakan Game Boy mereka. Salah satu hal yang ingin mereka lakukan adalah menemukan cara untuk mempersingkat gangguan listrik. PT KONTAK PERKASA FUTURES


Baca juga artikel lainnya
1. Bitcoin ‘Bikin Sakit’, Lebih Baik Pilih Emas | PT KONTAK PERKASA FUTURES
2. Investasi Emas Tetap Menggiurkan Sampai Kuartal Pertama 2018 | PT KONTAK PERKASA FUTURES
3. Investasi Masih Menarik Tahun 2018 | PT KONTAK PERKASA FUTURES
4. Menengok Prospek Bisnis Investasi di Tahun Politik | PT KONTAK PERKASA FUTURES
5. Tahun 2018, Bisnis investasi Dinilai Tetap Menarik | PT KONTAK PERKASA FUTURES
6. 2018 Emas dan Dolar Pilihan Menarik untuk Investasi Berjangka | PT KONTAK PERKASA FUTURES
7. KPF: Bisnis Investasi Masih Menarik pada 2018 | PT KONTAK PERKASA FUTURES
detik.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar